Teman-teman, hari ini saya menemukan hal menarik sekaligus menjengkelkan. seperti terlihat pada gambar, segerombolan belalang yang masih kecil sedang nangkring pada bibit pohon yang masih kecil. Sangat menarik karena ukurannya yang masih kecil, sangat imut-imut. Sekaligus juga sangat menjengkelkan, karena bisa merusak dengan memakan daun tanaman. Hama...
Friday, February 24, 2023
Sunday, February 19, 2023
Teman-teman, pada tulisan ini akan membahas tentang bawang dayak. Awalnya saya pikir tanaman ini berasal dari daerah suku dayak berada. setelah mencari-cari informasi, ternyata bawang dayak ini berasal dari luar, tepatnya dari Amerika.Seperti umumnya tanaman bawang, bawang dayak ini juga memiliki bentuk seperti bawang merah, hanya saja warna merahnya...
Sunday, February 12, 2023
Halo teman-teman, pada kesempatan kali ini saya terinspirasi dengan sampah. Hampir setiap hari saya selalu membuang sampah, kebanyakannya merupakan sampah rumah tangga terutama sampah dapur, yaitu sampah bekas kemasan belanja, sisa makanan, sisa potongan sayuran untuk memasak, dan sampah dapur lainnya. Sebelum saya membuang sampah tersebut, biasanya...
Saturday, February 4, 2023
Teman-teman, Azolla microphylla merupakan tanaman paku yang istimewa karena mampu menambat nitrogen bebas, sehingga memiliki kandungan protein yang tinggi sekitar 30% dari berat kering. Dengan cukup tingginya kandungan protein tersebut, menjadikan azolla microphylla sebagai salah satu alternatif untuk pakan ternak, baik itu sebagai pakan pengganti...